Jurnal Riset Ilmu Ekonomi (JRIE) adalah jurnal ilmiah yang dikelola oleh Fakultas Ilmu Ekonomi Universitas Ichsan Satya. JRIE, jurnal elektronik, menyediakan wadah untuk menerbitkan artikel penelitian asli tentang bidang Ekonomi dan Ilmu Manajemen. Jurnal ini diterbitkan dua kali setahun yaitu bulan Juni dan Desember dan merupakan sarana bagi para peneliti, akademisi, dan praktisi yang ingin menyalurkan pemikiran dan temuan mereka di bidang Ekonomi dan Ilmu Manajemen. Cakupan JRIE meliputi :Kebijakan moneter, Kebijakan fiskal, kebijakan dan keuangan internasional, studi ekonomi gender, ekonomi sosial, ekonomi sumber daya alam dan lingkungan, ekonomi politik, ekonomi kelembagaan, Akuntansi Manajemen, Kewirausahaan, Manajemen Pemasaran, Manajemen Keuangan, Manajemen Sumber Daya Manusia (Human Resources Management), Manajemen Rantai Pasok dan Logistik, Manajemen Operasional, Manajemen Strategik, Ekonomi Syari’ah, Manajemen UMKM dan BUMDES, Perpajakan, Sistem Informasi Manajemen, dan, Manajemen Koperasi.
| Journal title | Jurnal Riset Ilmu Ekonomi (JRIE) |
| Initials | JRIE |
| Language | English (preferred), Indonesian |
| ISSN | |
| Frequency | Twice a year in April & Oktober |
| DOI | |
| OAI | https://journal.universitasichsansatya.ac.id/index.php/JRIE/oai |
| Editor-in-chief | Rahayu Tri Utami, S.Sos, M.Si| | | |
| Vice Editor | Ibnu Suryadi, SE, M.M | | | |
| Publisher | Universitas Ichsan Satya |
| Citation Analysis | Google Scholar |
Announcements
2024-12-31
Current Issue
Vol. 1 No. 2 (2025): JURNAL RISET ILMU EKONOMI (JRIE)
Published:
2025-10-31
Articles
-
Strategi Komunikasi Bisnis Digital Adaptif Bagi UMKM Muda Di Baduy Luar
Abstract views: 95 times
|
downloads: 59 times
-
Berbisnis Tanpa Melanggar Adat:Etika Komunikasi dan Simulasi Negosiasi bagi UMKM Baduy Luar
Abstract views: 28 times
|
downloads: 83 times
-
Analisis Promosi, Kemudahan, dan Keamanan terhadap Keputusan Penggunaan E-Wallet LinkAja dengan Literasi Keuangan sebagai Variabel Intervening
Abstract views: 94 times
|
downloads: 97 times
-
Pengaruh investasi, pengangguran dan kemiskinan terhadap pertumbuhan ekonomi Provinsi Bali
Abstract views: 22 times
|
downloads: 71 times
-
Komunikasi Bisnis yang Berakar Budaya dan Tradisi dalam Masyarakat Baduy Luar
Abstract views: 38 times
|
downloads: 66 times




